Selasa, 18 November 2014

Tsu Jejaring Sosial Pertama yang Membayar Penggunanya


Tsu.co adalah jejaring sosial yang tidak berbeda jauh dengan facebook, twitter, dll. Jejaring sosial ini didirikan pada tahun 2013, namun baru diluncurkan pada tanggal 14 Oktober lalu. Sebelum peluncurannya jejaring sosial ini mendapatkan suntikan dana sebesar $ 7 juta dari Sancus Capital Prive dan investor lain.

Tapi yang membedakan Tsu.co dengan jejering sosial lainnya adalah di sini para pengguna diberi penghargaan, dengan cara di BAYAR !! Tsu akan membayar penggunanya yang berkontribusi dan berbagi konten seperti status, foto, dll, seperti halnya yang dilakukan di facebook.



Oh iya, jika anda ingin mendaftar, anda tidak serta merta dapat mendaftarkan diri anda secara langsung. Anda hanya dapat bergabung ke situs tersebut melalui jalur undangan dari pengguna lain, misalnya melalui link ini, itu adalah akun milik saya pribadi.


Tsu hanya mengambil 10% dari pendapatan iklan sisanya 90% diberikan kepada pengguna yang membuat kontent dan berbagi postingan - postingan mereka. Wow is amazing.

Mungkin di sini adalah jejaring sosial yang memberikan kontent atau postingan yang bermanfaat bukan sekedar sampah


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Back To Top