Senin, 08 Desember 2014

Cara Menyembunyikan Folder atau File di Windows 7

Cara Menyembunyikan Folder atau File di Windows 7 - Setiap orang pasti memiliki file - file pribadi yang mana file - file tersebut tidak ingin diketahui oleh orang lain. Supaya orang lain tidak bisa menemukan file - file tersebut anda bisa menyimpannya disuatu folder dan anda bisa menyembunyikan atau meng-hidden folder tersebut.
Sebenarnya ada cara lain yaitu memberi password terhadap folder tersebut. Namun apabila folder itu diberi password pasti akan menimbulkan kecurigaan terhadap folder tersbut.
Akan saya jelaskan bagaimana cara menyembunyikan folder atau file di windows 7.


  1. Pertama pilih folder yang mau anda sembunyikan, kemudian klik kanan->properties.
  2. Maka akan muncul window, nah di window tersebut terdapat checkbox hidden.

  3. Ceklis hidden dan klik ok.

  4. Setelah itu akan muncul jendela konfirmasi klik saja ok.

Bagaimana ? mudah bukan ? Jadi sekarang anda bisa menyimpan folder anda dengan aman. Sekian artikel tentang cara menyembunyikan folder atau file di windows 7.

Baca juga :
Cara mengubah tampilan logon di windows 7
Cara menghapus aplikasi satrup pada windows 7

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Back To Top